Minggu, 26 Mei 2013

PRO dan KONTRA UKT

11.16

Nah ini nih yang lagi buming dikalangan mahasiswa Indonesia sekarang….
UKT ( Uang Kuliah Tunggal ) merupakan salah satu kebijakan dari DIKTI yang baru-baru ini hangat dibicarakan.
Apasih keuntungan dari kebijakan UKT ?
  •        Penghapusan uang kuliah pangkal
Penerimaan uang pangkal yang biasa ditarik PTN di awal semester (uang pembangunan, praktikum dll)  bisa ditutup dengan Bantuan Operasional PTN (BOPTN) yang akan digelontorkan pemerintah dalam waktu dekat ini.

  •    Biaya uang kuliah tetap
Sebagaimana diungkapkan Pembantu Rektor (PR) II Universitas Negeri Se­marang (Unnes) Wahyono, model UKT menjamin biaya kuliah mahasiswa tetap selama studi.

  •  Sistem kontrol mudah dilakukan
Model UKT dilakukan dalam satuan biaya tertentu sesuai prodi dan letak wilayah masing-masing PTN. Nominalnya ditentukan dengan cara menjumlahkan semua biaya yang dibutuhkan mahasiswa dibagi dengan masa studi (8 semester). Karena pembayaran hanya satu pos saja, aliran dana lebih mudah dikendalikan.

Nah, mau tau alasan mengapa kebijakan UKT dianggap merugikan mahasiswa? Berikut beberapa alasannya…
  • Tetap mahal 
Kebijakan UKT tetap saja tidak mampu meringankan beban mahasiswa. Hanya saja sistem pembayaran UKT ini dilaksanakan secara global, namun beban biaya lainnya seperti uang pembangunan dan sumbangan lainnya tetap ada.

  • Mudah bagi kalangan “berduit”
Kebijakan UKT ini hanya akan mempermudah kalangan menengah keatas saja.Bagi mahasiswa Indonesia yang berekonomi menengah kebawah, tentu hal ini akan sangat menyusahkan. Ekonomi yang dimiliki oleh masyarakat Indonesia sangat bervariasi, maka hal ini dianggap tidak mampu meringankan beban anak didik Indonesia.

Sumber : http: //www.suaramerdeka.com


Twitter : @fatetaUA
FB       : BEM KM FATETA UNAND CENTER 



Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

2 komentar:

  1. juga akan semakin mempersulit mereka yang ingin pindah jurusan pada tahun berikutnya (banyak pitih kaluaa) -_-
    makin ngaco aja disdik kitaa

    BalasHapus
  2. mantap ni gan.
    yang butuh info pertanian, saya rekomendasikan jokowarino.com tempat berbagi informasi mengenai pertanian indonesia, adalah blog baru yang cukup bagus menyediakan referensi seputar pertanian, sesuai dengan namanya jokowarino.com tempat berbagi informasi mengenai pertanian indonesia memang tidak hanya membahas teori saja, namun infonya juga bersifat aplikatif, karena itulah banyak orang yang mengunjunginya DISINI>> jokowarino.com tempat berbagi informasi mengenai pertanian indonesia
    info ini juga dipersembahkan oleh minuman berenergi

    BalasHapus

 

© 2013 FATETA UNAND. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top